Page 73 - ETNOFARMAKOLOGI Tumbuhan Obat Asli Kalimantan Tengah
P. 73
Studi Pustaka
Metabolit sekunder yang terkandung di dalam beluntas yaitu minyak atsiri, alkaloid, tannin
kalsium, flavonoid fosfor, asam amino, flavonoida, saponin, natrium, magnesium vitamin A
dan C. senyawa flavonoid dan saponin yang terkandung didalam daun beluntas mempunyai
kemampuan untuk menurunkan kolesterol. Daun beluntas yang digunakan oleh masyarakat
untuk indikasi kolestrol dan data empiris tersebut sudah didukung dengan data ilmiah
berdasarkan penelitian Sukaryana (2014) tentang pengaruh pemberian ekstrak daun beluntas
(Pluchea indica L.) terhadap total kolestrol darah Broiler, menunjukkan adanya penurunan
nilai total kolestrol setelah dilakukan pemerian ekstrak daun beluntas.
Etnofarmakologi Tumbuhan Obat Asli Kalimantan Tengah | 60
Rezqi Handayani & Nurul Qamariah