Page 48 - Public Service
P. 48

Model  implementasi  kebijakan  yang  dikemukakan  oleh  Von
            Meter  dan  Von  Horn  tidak  hanya  menentukan  hubungan  antara
            variabel  bebas  dan  variabel  terikat  utama  tetapi  juga  memperjelas
            hubungan antara variabel bebas. Keterkaitan ini adalah hipotesis yang
            dapat  diuji  secara  empiris,  dengan  asumsi  bahwa  indikator  dapat
            dibangun  dan  data  yang  sesuai  dapat  dikumpulkan.  Mendekati
            masalah dengan cara ini, ada peluang lebih besar untuk menjelaskan
            proses  pengambilan  keputusan  kebijakan  dibandingkan  dengan
            menghubungkan. Hubungan antar variabel dalam model implementasi
            kebijakan Von Meter dan Von Horn digambarkan sebagai berikut:






















              Gambar 3.1 Implementasi kebijakan Menurut Van Meter dan
                              Van Horn (Prapto et al., 2019)


                  Van Meter dan Van Horn selanjutnya menyarankan model di
            mana  enam  variabel  terkait  secara  dinamis  dengan  produksi  hasil
            'kinerja'. Keenam variabel tersebut adalah:
             a.  Standar  kebijakan  dan tujuan, yang menguraikan  tujuan
                 keseluruhan  dari  keputusan  kebijakan  …  untuk
                 memberikan  standar  yang  konkret  dan  lebih  spesifik
                 untuk menilai kinerja;




                                                                        41
   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52   53