Page 55 - Public Service
P. 55
yang terjadi serta penerimaan kelompok sasaran dan
perubahan yang terjadi.
Keberhasilan implementasi kebijakan sangat ditentukan
oleh tingkat implementasi kebijakan itu sendiri yang terdiri dari
Content of Policy dan Context of Policy (Grindle, 1980). Model
ini memiliki enam elemen konten kebijakan dan tiga elemen
konteks implementasi.
Gambar 3.3. Model Marilee S. Grindle (Mubarok et al., 2020)
Pada Gambar 3.3 proses implementasi kebijakan harus
dimulai dengan adanya tujuan dan sasaran serta program atau
kegiatan yang dirancang sejak awal dan juga telah
mengalokasikan dana untuk mewujudkannya. tujuan dan
sasaran. Tahapan tersebut dilanjutkan dengan tahap
implementasi kebijakan, yang mengacu pada isi kebijakan dan
konteks implementasi. Beberapa pertimbangan dalam isi
48