Page 91 - Statistika Parametrik Panduan Praktis Pengujian Hipotesis Dalam Penelitian Kuantitatif
P. 91
2
Y1n1 (Y1n1) Y2n2 Y3n3 Y4n4
2
2
2
(Y2n2) (Y3n3) (Y4n4)
Ʃ Y1 = .... Ʃ Y2 = .... Ʃ Y3 = .... Ʃ Y4 = ....
2
2
2
2
Ʃ Y1 = .... Ʃ Y2 = .... Ʃ Y3 = .... Ʃ Y4 = ....
Dari tabel di atas dapat dihitung Jumlah Kuadrat (JK) sebagai berikut :
JK total = ƩY2 – (ƩY)2/N, yang mana N = n1 + n2 + n3 + ...
dan ƩY2 = Ʃ Y12 + Ʃ Y22 + Ʃ Y32+ Ʃ Y42 + ... serta ƩY = ƩY1 + ƩY2
+ ƩY3 + ƩY4 + ...
JK antar = {(ƩY1)2/n1 + (ƩY2)2/n2 + ƩY3)2/n3 + (ƩY4)2/n4 +
...} – {(ƩY)2/N}
JK dalam = JK total – JK antar
Adapun langkah-langkah analisis adalah sebagai berikut :
1. Merumuskan hipotesis statistik, yakni sebagai berikut :
Ho : Tidak adaperbedaan rata-rata antar kelompok 1,kelompok 2,
kelompok 3, dan seterusnya pada populasi (Ho : µ1 = µ2= µ3 = µn)
Ha : Ada perbeda an rata-rata kelompok 1, kelompok 2, kelompok
3, dan Seterusnya pada populasi (Ha : µ1 ≠ µ2≠ µ3 ≠ µn)
Adapun kriteria pengujian hipotesis adalah : Tolak Ho jika F hitung > F
tabel pada derajat bebas (N-k-1) dan taraf signifikansi α.
2. Menghitung nilai F hitung sebagaimana rumus di atas.
3. Menentukan nilai F tabel pada derajat bebas (k-1; N-k-1) dan
taraf signifikansi α.
4. Membandingkan nilai F hitung dengan F tabel untuk
menarik kesimpulan,
84