Page 13 - ETNOFARMAKOLOGI Tumbuhan Obat Asli Kalimantan Tengah
P. 13

BAB


                              I







                         Kalimantan Tengah terletak di pulau Kalimantan dan merupakan salah satu provinsi
                  di Indonesia. Kalimantan Tengah memiliki luas 157.983 km2 dan ibukotanya terletak di kota

                  Palangka  Raya.  Hasil  sensus  pada  tahun  2010,  menyebutkan  bahawa  provinsi  Kalimantan
                  Tengah  memiliki  jumlah  pendudukan  sebesar  2.202.599  jiwa  yang  terdiri  dari  1.054.721

                  perempuan  dan  1.147.878  laki-laki.  Data  terbaru  menunjukkan  pada  tahun  2015  terjadi
                  peningkatan  jumlah  penduduk  yaitu  sebesar  2.680.680  jiwa.  Saat  ini  provinsi  Kalimantan

                  Tengah memiliki 13 kabupaten dan 1 kota (BPS Provinsi Kal-teng, 2018)



































                                                                   Sumber gambar: bisnismodalkecildni.blogspot.com
                                        Gambar 1. Peta Perbatasan Kalimantan Tengah



                         Provinsi Kalimantan Tengah terletak di antara 3 (tiga) Provinsi tetangga yaitu Prrovinsi
                  Kalimantan Barat, Provinsi Kalimantan Timur dan Provinsi Kalimantan Selatan dan di antara

                  0°45'LU - 3°30'LS dan 110°45' - 15°51'BT. Luas Provinsi Kalimantan Tengah adalah 153.564


                                              Etnofarmakologi Tumbuhan Obat Asli Kalimantan Tengah |   1
                                                                         Rezqi Handayani & Nurul Qamariah
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18