Page 187 - Evaluasi Pembelajaran
P. 187
dengan simpangan baku 15, maka skor Z yang diperoleh
peserta didik tersebut adalah:
Z score = (Xi- ẍ) /SBx)
= (80-60)/15
= 20/15
= 1,33
Dengan cara merubah semua skor peserta tes menjadi
skor Z, maka kita dapat membandingkan semua nilai
peserta didik, baik di dalam kelompoknya maupun
terhadap kelompok lainnya.
Contoh: Berikut ini adalah data hasil tes mata pelajaran
PPKn kelas IV-A, IV-b, dan IV-c sebuah sekolah dasar.
Tabel 6.12. Contoh hasil tes 3 kelas paralel
Skor hasil tes PPKn kelas:
IV-a IV-b IV-c
Kode Skor Kode Skor Kode Skor
PD PD PD
A 7 O 6 AA 6
B 8 P 5 AB 7
C 6 Q 6 AC 6
D 7 R 7 AD 7
E 8 S 6 AE 8
F 6 T 7 AF 7
G 7 U 8 BB 6
H 8 V 7 BC 7
I 7 X 6 BD 6
176