Page 16 - Iklim Komunikasi Organisasi
P. 16
Kesimpulan
Komunikasi adalah kegiatan yang dilakukan oleh individu
yang merupakan aktivitas dasar dalam kehidupan sehari-hari.
Individu akan saling terhubung melalui komunikasi dalam
masyarakat atau dimana saja individu berada. Individu selalu
terlibat dalam komunikasi. Komunikasi yang lebih bersifat universal,
yaitu suatu proses dengan mana simbol verbal dan nonverbal
dikirimkan, diterima, dan diberi arti. Proses komunikasi melibatkan:
keterbukaan (opennes), empati (empathy), dukungan (support) dan
rasa positif (positiveness).
Latihan
1. Jelaskan pengertian komunikasi
2. Sebutkan komponen komunikasi, masing-masing berikan
contoh.
3. Identifikasi bentuk komunikasi yang ada dilingkungan kerja.
4. Sebutkan indikator komunikasi masing-masing berikan
contoh.
Iklim Komunikasi Organisasi 9