Page 63 - Huma Betang Internalisasi Nilai-Nilai Kearifan Lokal Kalimantan Tengah
P. 63
kehidupan sehari-hari. Nilai dibagi dalam tiga hal,
pertama; nilai material yaitu nilai yang terkandung
dalam suatu benda karena memiliki kegunaan
sebagai bahan pembuatan barang tertentu. Kedua;
nilai vital yaitu nilai yang terkandung di dalam
suatu benda sebagai akibat dari kegunaan atau
fungsi yang ditimbulkan dari benda yang
bersangkutan, dan ketiga nilai spiritual; yaitu nilai
yang terkandung di dalam jiwa manusia. Nilai
spiritual itu bersifat abstrak yang meliputi nilai
religius, nilai estetika dan nilai moral.
Gambar 2
Hasil Kerajinan Rotan
52 | Internalisasi Nilai-Nilai Kearifan Lokal Kalimantan Tengah

