Page 59 - Model Pembelajaran Kwu-Kop
P. 59

5








                                                      Kewirausahaan






                           Standar Kompetensi
                                  Setelah  membaca  bab  ini  pembaca  dapat  memahami
                           konsep dasar tentang kewirausahaan.

                           Kompetensi Dasa
                             Pengertian Kewirausahaan
                             Karakteristik Wirausahawan
                             Motivasi Berwirausaha
                             Aspek-aspek Jiwa Wirausahawan
                             Sikap Berwirausa

                           A. Pengertian Kewirausahaan
                                Ada  anggapan  bahwa  kewirausahaan  hanya  bisa  dilakukan
                           oleh  orang-orang  yang  mempunyai  banyak  uang  dan  merupakan
                           keturunan dari  orang  tuanya  sebagai  seorang pengusaha,  namun
                           sekarang  kewirausahaan  sudah  dapat  dipelajari  oleh  siapa  saja
                           yang  menginginkannya  tanpa  melihat  siapa,  dari  kalangan  mana,
                           dan punya apa (Depdiknas, 1998: 157).
                                Kewirausahaan banyak terkait dengan jiwa atau sikap, tetapi
                           harus  diingat  bahwa  jiwa  atau  sikap  juga  terkait  dengan
                           pemahaman  dan  keterampilan.  Meskipun  relatif  agak  sukar  tetapi




                           50
   54   55   56   57   58   59   60   61   62   63   64