Page 144 - Pengembangan Paradigma Kompetensi Mengajar Guru PKn SD Era Industri 4.0
P. 144

semester 2, 2) susunan KD 3.1; 3.2 dan 3.3 tidak runtut, dan 3) KD
                  3.3 Menampilkan perilaku yang mencerminkan harga diri,

                  KD  ini  sulit  terukur  pada  proses  belajar.  Hal  ini  menambahkan
                  masukkan  bahwa  tidak  hanya  dibutuhkan  kemampuan  guru

                  membelajarkan tetapi juga kurikulum yang sesuai dengan semangat

                  KTSP yaitu otonomi pendidikan.


                  Evaluasi!
                  Buatlah kesimpulan tentang kinerja pendidik PKn di era industri 4.0

                  (cari berita diinternet tentang kinerja pendidik khususnya pendidik
                  PKn? (maksimal satu halaman)











































                                                 136
   139   140   141   142   143   144   145   146   147   148   149