Page 58 - CERITAKU; Cerita Rakyat Kalimantan Tengah
P. 58

kemudian masih merasakan panas dingin, ia menderita sakit setelah
            dimimpikan tentang kakek tua yang ternyata adalah wujud asli dari
            ikan tampahas besar yang selama ini dilihat oleh warga.
                 Hingga  saat  ini,  warga  dukuh  Manggana  masih  sering  melihat
            penampakan ikan tampahas besar. Apalagi saat musim kemarau tiba
            atau  biasa  disebut  warga  sebagai  musim  timur.  Kadang  kala  Ikan
            muncul disamping jamban warga dan menghilang dengan sendirinya.
            Kadang,  ikan  tampahas  besar  juga  muncul  di  sungai  desa-desa
            sekitar ke arah hulu dari dukuh Manggana. Warga yang menyaksikan
            kejadian tersebut hanya membiarkannya dan bercerita kepada warga

            lainnya tentang kebenaran keberadaan “Tampahas Datuh Si Dukuh
            Manggana” (Ikan Tampahas Besar di Dukuh Manggana).


                                        TAMAT

































                                CERITAKU; Cerita Rakyat Kalimantan Tengah | 47
   53   54   55   56   57   58   59   60   61   62   63