Page 37 - Evaluasi Pembelajaran
P. 37

Tabel 2.1. Contoh kriteria penilaian
                        Interval skor          Nilai

                            00-39                E
                            40-55                D
                            56-69                C
                            70-79                B
                           80-100                A


             Berdasarkan kriteria penilaian tersebut, maka mahasiswa
           X  akan memperoleh  nilai C,  mahasiswa  Y  akan  memperoleh
           nilai B, dan mahasiswa Z akan mendapatkan nilai A. dalam hal
           ini, angka-angka 57, 75 dan 82 adalah skor, sedangkan huruf
           A, B, dan C disebut nilai.
             Penilaian  juga  dilakukan  dengan  mengacu  pada  dua  pola
           acuan,  yang  disebut  Penilaian  Acuan  Normatif  (PAN),  dan
           Penilaian  Acuan  Patokan  (PAP).  Kedua  pola  acuan  tersebut
           akan dibahas pada bagian tersendiri dari buku ini.























           26
   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42